Category: Olahraga
FIFA dan PSSI kembali tinjau persiapan venue piala Dunia Manahan Solo
SOLO – FIFA dan PSSI kembali mengecek kesiapan venue Piala Dunia U-20 di Stadion Manahan Solo, Jawa Tengah, pada Rabu (24/2/2023) Pagi. Pengecekan dilakukan secara tertutup oleh perwakilan dari FIFA dan PSSI. Mereka memeriksa seluruh isi stadion termasuk fasilitas penunjang seperti lampu, tribun penonton, rumput lapangan hingga ruang sound sistem. Sementara itu kepala Dinas Pemuda dan Olah raga kota Surakarta Rini Kusumandari ada furniture sound sistem yang saat ini blm tersedia. “Sampai saat ini pembenahan sudah mencapai 68% dan akan terus dikejar untuk menyelesaikan, sementara untuk furniture kita tinggal laporan saja ke pemkot nanti segera juga…
Read MoreKejurnas DBON diseleggarakan di Solo diikuti empat provinsi
SOLO – Fakultas Keolahragaan Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta menggelar kejuaraan nasional Desain Besar Olahraga Nasional (DBON) 2022 yang akan diselenggarakan pada tanggal 14-17 Desember 2022. Kejuaraan sebagai wadah khusus pembinaan kelas jenjang SMA dan SMP yang akan diikuti eleh empat provinsi diantaranya Jawa Tengah, Jawa Timur, Yogyakarta dan Jakarta, menurut Dekan fakultas Keolahragaan Sapta Kunta Purnama. “Ada tiga cabang olahraga yang akan digelar yakni cabor bola voli, atletik dan bulu tangkis” ujarnya. Sedangkan tempat penyelenggaraan ditiga cabor tempat yang berbeda. “Tiga cabang olahraga bola voli bertempat di gedung olahraga…
Read MoreAsean para sport federation apresiasi persiapan tuan rumah jelang pertandingan
SOLO: Sekretaris Jenderal ASEAN Para Sports Federation (APSF) Wandee Tosuwan mengapresiasi persiapan Indonesia yang semakin matang dalam menyelenggarakan ASEAN Para Games 2022 di Solo. Wandee Tosuwan APSF merasa senang selama diskusi yang bermanfaat selama dua hari terakhir ini, dengan para pemangku kepentingan terkait. Partisipasi dari panitia lokal ASEAN Para Games berjalan dengan baik, proaktif dan yang terpenting segera dilaksanakan meskipun banyak tantangan yang dihadapi. “Kami menghadapi tantangan di sana-sini, termasuk ancaman COVID, tetapi kami percaya selalu ada solusi untuk masalah kami jika terus bekerja sama dalam semua hal,” kata Wandee. Representasi…
Read More