You are here
Nasional News Olahraga 

National Paralympic Committee ( NPC) Indonesia menggelar Rapat Kerja Nasional (Rakernas) dan Musyawarah Olah raga Nasional Luar Biasa ( Musornaslub) 2023

SOLO- Menjelang akhir tahun ini, National Paralympic Committee ( NPC) Indonesia menggelar Rapat Kerja Nasional (Rakernas) dan Musyawarah Olah raga Nasional Luar Biasa ( Musornaslub) 2023. Rakernas dan Musornaslub NPC Indonesia diadakan di The Sunan Hotel, Solo pada 11-14 Desember 2023. Sebanyak 32 Pengurus Provinsi NPCI hadir dalam dua agenda besar tersebut. Upacara pembukaan Rakernas dan Musornaslub NPCI dilakukan secara resmi oleh Deputi 4 Bidang Peningkatan Prestasi Olah raga Kemenpora, Surono yang mewakili Menpora RI, Dito Ariotedjo pada Senin (11/12) malam. Dalam sambutannya, Surono mengatakan Kemenpora sangat mengapresiasi komitmen dan…

Read More
Nasional News Politik 

Ketua tim pemenangan Koalisi Indonesia maju Prabowo Gibran targetkan menang satu putaran

SOLO – Tim pemenangan Prabowo-Gibran Solo yakin akan Menang satu putaran pada pemilihan Presiden dan wakil presiden mendatang. Pada acara tasyakuran rumah pemenangan di Solo Ardianto Kuswinarno sebagai ketua tim pemenangan koalisi Indonesia maju  menargetkan menang satu putaran. “Melihat antusias warga Solo begitu bangga terhadap Gibran, saya yakin pemilih Gibran sangat luar biasa apalagi Gibran saat ini sebagai Walikota Solo” ujarnya. Dsisi lain Adrianto mengenang pada masa Presiden SBY yang lalu bisa meraih suara lebih dari lima puluh persen. “Dulu pada masa Presiden SBY suara di Solo juga luar biasa…

Read More
Nasional News Politik 

Berakhirnya Gibran sebagai kader Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI P)

SOLO-Gibran Raka Buming Raka menjadi calon wakil Presiden bersama calon Presiden Prabowo Subianto, putusnya kader PDI P menurut mantan Walikota Solo Hadi Rudyatmo otomatis tanpa adanya pemecatan menurut Rudy sudah otomatis berakhirnya sebagai kader PDI P. “Gibran sudah otomatis tidak menjadi kader partai PDI P, karena sudah diangkat cawapres melalui koalisi lain sudah otomatis tanpa pemecatan. Rudy juga akan mengirim surat ke Gibran, dulu meminta kartu anggota(KTA) PDI P untuk mendaftarkan Walikota Solo, dan sekarang sudah mendaftar cawapres koalisi lain, untuk mengembalikan KTA PDI P dan pamit secara baik-baik. “Dulu…

Read More
Nasional Pendidikan 

Pemilihan Rektor baru UNS akan segera dilakukan

SURAKARTA – Majelis Wali Amanat (MWA) UNS yang sebelumnya dibekukan akan kembali diaktifkan. Hal itu berdasarkan audiensi dengan Tim Teknis Pendukung Menteri Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi (Mendikbud Ristek). Serangkaian tahapan untuk mengaktifkan kembali MWA. Setelah MWA kembali aktif, tahapan selanjutnya adalah melaksanakan kembali pemilihan Rektor UNS. Ketua Dewan Profesor UNS Prof Suranto mengatakan, audiensi dilakukan di ruang sidang Ditjen Diktiristek, lantai 18, Senin (31/7/2023) siang. “Sudah dijadwalkan pemilihan rektor baru, setelah aktif MWA akan menata kembali pemilihan ulang rektor kata Prof. Suranto pada konpres” Tahapan pemulihan dan pengaktifan MWA…

Read More
Nasional News Olahraga 

Kontingen NPC Indonesia berhasil sabet gelar juara umum di kejuaraan Kamboja

Kontingen NPC Indonesia berhasil memperoleh rekor juara umum dengan hattrick di kejuaraan Paralympic Kamboja. Memecahkan rekor meraih medali terbanyak non tuan rumah sebanyak 158 emas saat itu juga meraih predikat juara umum Paripurna Kenapa ada embel-embel paripurnanya Jadi bukan hanya medali emas terbanyak yang didapat terbanyak 158 emas medali perak terbanyak 148 perak dan medali perunggu terbanyak 95 medali perunggu jadi mendapat julukan peraih juara umum Paripurna oleh Menteri Pemuda dan Olahraga. Waktu itu kemudian di 12 cabang olahraga yang diikuti enam cabang olahraga mendapatkan status juara umum yaitu yang…

Read More
Nasional News Pendidikan 

Prof Dr Sumarwati dikukuhkan sebagai Guru Besar ke 68 Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UNS

SOLO-Prof. Dr. Sumarwati, M. Pd dikukuhkan sebagai Guru Besar bidang Ilmu Linguistik Terapan pada FKIP UNS oleh Rektor UNS Prof. Dr. Jamal Wiwoho, SH di Auditorium G.P.H Haryo Mataram UNS selasa (04/07/23) Prof. Dr. Sumarwati,M.Pd merupakan Guru Besar ke-68 Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) dan ke-265 UNS. Prof. Sumarwati  membacakan pidato inagurasi dengan judul Optimalisasi Peran Bahasa dalam Pendidikan Literasi Matematika Siswa Sekolah Dasar. Prof. Sumarwati mengatakan dirinya telah meneliti tentang soal cerita matematika sejak tahun 2006 sampai tahun 2018 sehingga telah 12 tahun lamanya. “Saya mendapatkan dana dari…

Read More