You are here
Lalulintas 

Seorang pria tewas terlindan truk tanggki

SUKOHARJO,(L/N) Seorang pengendara sepeda motor, Puguh Laksana, 47, warga Sorogenen RT 009/RW 002, Desa Sambon, Banyudono, Boyolali, tewas setelah terlibat kecelakaan dengan truk tangki di underpass Makamhaji, Kartasura, Sukoharjo, Jumat (3/3/2017). Puguh yang mengendarai Honda Beat hitam berpelat nomor AD 3158 WZ diduga terlindas truk tangki berpelat nomor AD 1983 BG yang juga belum diketahui identitas sopirnya. Puguh tewas di lokasi kejadian. “Pengendara Honda langsung meninggal karena luka berat di kepala. Sebenarnya helmnya utuh dan kendaraannya juga utuh. Mungkin dia jatuh dulu terus terlindas,” ujar salah seorang saksi mata warga…

Read More
Bencana 

Akibat meluapnya sungai bengawan solo, Kampung Sawahan tergenang air

Solo, L/N– Hujan deras berkepanjangan yang terjadi di Solo dan sekitarnya pada Rabu malam hingga Kamis dini hari, mengakibatkan meluapnya aliran sungai kampung Sawahan di Solo. Sejumlah kawasan tergenang sejak semalam hingga pagi ini.‎ Banjir yang terjadi di kawasan tersebut hampir setiap musim hujan.Di Kota Solo, ‎kawasan yang paling parah tegenang adalah kelurahan Kadipiro, Sumber dan Banyuanyar.‎ Rata-rata ketinggian air di kawasan tersebut mencapai ketinggian hampir satu meter.Intensitas genangan air yang terus meningkat, memaksa ratusan warga meninggalkan rumahnya sejak semalam. Mereka mencari tempat pengungsian di sekitar lokasi yang terbebas dari…

Read More