You are here
News Pendidikan 

Buka Beasiswa OSC 2026/2027, Kuliah Gratis S1 dan S2 untuk Siswa Berprestasi

SURAKARTA – Dalam rangka melahirkan generasi muda unggul dan berkarakter Islami, Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) kembali membuka kesempatan kepada calon mahasiswa baru S1 dan S2 mendapatkan pendidikan gratis, melalui beasiswa Online Scholarship Competition (OSC) tahun akademik 2026-2027. OSC merupakan hasil kolaborasi antara Media Group dan UMS, telah berdiri sejak 2015, OSC bertujuan memberikan akses pendidikan gratis kepada talenta muda di seluruh Indonesia dalam menempuh pendidikan hingga perguruan tinggi. Melalui gagasan kerjasama bersama perguruan tinggi, periode ini merupakan kali kedua penyelenggaraan beasiswa OSC oleh UMS. Fefy Sheilla Putri, S.I.Kom., salah satu…

Read More
News Pendidikan 

Fakultas Komunikasi dan Informatika, gelar sosialisasi dan pelatihan SIEMPUS: Sistem Informasi Edukasi Manajemen Pegawai dan Unsur Siswa SMP Muhammadiyah Salatiga

SALATIGA – Universitas Muhammadiyah Surakarta melalui Fakultas Komunikasi dan Informatika, gelar sosialisasi dan pelatihan SIEMPUS: Sistem Informasi Edukasi Manajemen Pegawai dan Unsur Siswa SMP Muhammadiyah Salatiga. Pelatihan dan penyerahan aplikasi berbasis website kepada SMP Muhammadiyah Salatiga dilaksanakan oleh tim pengabdian kepada masyarakat penerapan teknologi tepat guna (P2TTG)Yang bermanfaat mempermudah pengelolaan data akademik dan keuangan termasuk pembayaran siswa, penggajian guru dan karyawan. Tim pengabdian kepada masyarakat yang diketuai oleh Dr.Eng. Yusuf Sulistyo Nugroho dan ada tiga anggota dari dosen yakni Fatah Yasin Al Isyadi, S.T., M.T, M. Fahmi Johan Syah, Ph.D.,…

Read More
Nasional News Pendidikan 

Fakultas Komunikasi dan Informatika UMS Gelar Pengabdian Masyarakat

KARTASURA – Universitas Muhammadiyah Surakarta melalui Fakultas Komunikasi dan Informatika gelar sosialisasi dan penyerahan aplikasi presensi berbasis website dan mobile, untuk siswa SMA Muhamadiyah Al k Kautsar PK Kartasura, notifikasi ke orang tua secara real time. Sosialisasi dan penyerahan aplikasi presensi dilaksanan oleh tim Pengabdian masyrakat Penerapan Teknologi Tepat Guna (P2TTG) Tim pengabdian masyarakat yang diketuai langsung oleh Devi Afriyantari  Puspa Putri S.T.,M.Eng dan beranggota 5 dosen ums yaitu Diah priyawati, s.t., m.eng, Arif Setiawan, S.Kom., M.Eng, Arini Nur Rohmah, S.Kom., M.Sc. Asy Syifaur Roisah Rufaida, S.kom., M.Eng. Yan’s Fithratul…

Read More
News Pendidikan 

Universitas Muhammadiyah Surakarta gelar pelatihan aplikasi hybrid (mobile & website) untuk manajemen zakat lazismu

Wonogiri – Universitas Muhammadiyah Surakarta gelar pelatihan dan penyerahan aplikasi hybrid (mobile & website) untuk manajemen zakat lazismu Wuryantoro dan Eromoko Wonogiri. Pelatihan dan penyerahan aplikasi berbasis website dan mobile oleh tim pengabdian masyarakat penerapan teknologi tepat guna (p2ttg) Fakultas Komunikasi dan Informatika UMS. Selama ini lazismu Wuryantoro dan Eromoko Wonogiri masih melakukan pengelolaan zakat dengan cara manual,kemudian menjalin komunikasi dengan fakultas komunikasi dan informatika ums,tentang kendala yang dialami saat melakukan input data secara manual// Kemudian fakultas komunikasi dan informatika ums mengambil langkah untuk menyelesaikan permasalahan yang dialaminya,yaitu memberikan pelatihan dan…

Read More
Nasional News Pendidikan 

Universitas Muhammadiyah Surakarta gelar pelatihan pengembangan konten pembelajaran gidital kepada guru sekolah dasar Muhammadiyah kota Surakarta.

SUKOHARJO – Universitas Muhammadiyah Surakarta gelar pelatihan pengembangan konten pembelajaran gidital kepada guru sekolah dasar Muhammadiyah kota Surakarta. Pelatihan dilaksanan oleh tim pengabdian masyrakat persyarikatan aum desa binaan (PD2AD) dan ikatan kepala sekolah dasar Muhammadiyah kota Surakarta bertempat di Fakultas Komunikasi dan Informatika. Kegitan ini merupakan kolaborasi fakultas keguruaan ilmu pendidikan dan fakultas teknik informatika  universitas muhammadiyah surakarta, penugasan coe pimpinan wilayah Muhammadiyah. Kegiatan pengabdian masyarakat pesyarikatan yang diketuai Fatah Yasin Al Irsyadi, S.T., M.T., kemudian tiga orang anggota yaitu Dr. Laili Etika Rahmawati, S.Pd., M.Pd, Wibowo Heru Prasetiyo, M.Pd.,…

Read More
Nasional News Pendidikan 

Optimalisasi kompetensi pedagogi guru SD Muhammadiyah se-kota Surakarta,melalui pelatihan dan simulasi pembelajaran aktif serta pengembangan konten pembelajaran digital berbasis galerimu.

SUKOHARJO-Universitas Muhammadiyah Surakarta gelar palatihan dan optimalisasi kompetensi pedagogi guru sd muhammadiyah se-kota Surakarta,melalui pelatihan dan simulasi pembelajaran aktif serta pengembangan konten pembelajaran digital berbasis galerimu. merupakan penugasan lembaga pengabdian masyarakat dan pengembangan persyarikatan (lpmpp) kepada tim pengabdian masyarakat persyarikatan aum desa binaan (p2ad). Kolaborasi fakultas keguruaan ilmu pendidikan dan fakultas teknik informatika Universitas Muhammadiyah Surakarta menggelar rangkaian kegiatan p2ad penugasan coe pimpinan wilayah muhammadiyah dan ikatan kepala sekolah SD (iksd) muhammadiyah kota Surakarta. Kegiatan pelatihan dan optimalisasi kompetensi digelar di gedung pasca sarjana universitas Muhammadiyah Surakarta bersama 150 guru…

Read More
Nasional News Pendidikan 

Universitas Muhammadiyah Surakarta Bekerjasama dengan MIM PK Kartasura dalam pengabdian masyarakat penerapan teknologi tepat guna

Kartasura – Universitas Muhammadiyah Surakarta Bekerjasama dengan MIM PK Kartasura dalam pengabdian masyarakat penerapan teknologi tepat guna. Fakultas Komunikasi dan Informatika Universitas Muhammadiyah Surakarta menggelar rangkaian kegiatan pemberdayaan kemitraan masyarakat tahun 2024 Kegiatan pemberdayaan kemitraan masyarakat ini digelar di sekolah Madrasah Ibtidaiyah Muhammadiya PK Kartasura. Tim pemberdayaan kemitraan masyarakat beranggotakan 4 orang, Ihsan Cahyo Utomo, M. Kom sebagai ketua tim kemudian Widi Widayat, M. Eng, Helmi Imadudin, M. Eng,  Muhammad Halim Maimun, M. M sebagai anggota dan ada lima mahasiswa yaitu Alif Rahmat Yudha Putra, Muhammad Wahyu Syafi’uddin, Galuh Raka…

Read More
Edukasi News Pendidikan 

PRODI TEKNIK INFORMATIKAN UMS BERSAMA LKSA NURUL HUDA  KARTASURA DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN PEMBERDAYAAN  KEMITRAAN MASYARAKAT, SOSIALISASI DAN PEMBEKALAN PENGELOLAAN WEBSITE

KARTASURA – Program Studi Teknik Informatika Universitas Muhammadiyah Surakarta menggelar rangkaian kegiatan pemberdayaan kemitraan masyarakat tahun 2024. Kegiatan pemberdayaan kemitraan masyarakat ini digelar di LKSA Nurul Huda Kartasura. Tim pemberdayaan kemitraan masyarakat diketuai oleh Ihsan Cahyo utomo, S.Kom., M,Kom yang merupakan dosen Prodi Informatika, FKI, UMS. Kegiatan ini diawali dengan mengembangkan website sebagai sarana informasi LKSA Wisma Asuhan Nurul Huda Kartasura. Tim melakukan survei kebutuhan website di LKSA Nurul Huda Kartasura terlebih dahulu dan dilanjutkan dengan pembuatan desain website, setelah desain disepakati, Tim mengembangkan aplikasi website sebagai sarana informasi dan…

Read More
Nasional News Pendidikan 

Universitas Muhammadiyah Surakarta gandeng Mim Plumbon Wonogiri dalam pelaksaan pemberdayaan kemitraan masyarakat

WONOGIRI – Program Studi Teknik Informatika Universitas Muhammadiyah Surakarta menggelar rangkaian kegiatan pemberdayaan kemitraan masyarakat tahun 2024. Kegiatan pemberdayaan kemitraan masyarakat ini digelar di sekolah Madrasah Ibtidaiyah Plumbon Wonogiri tim pemberdayaan kemitraan  masyarakat, langkah awal tim melakukan survei kebutuhan Mim Plumbon Wonogiri, setelah mengetahui bahwa Mim Plumbon minimnya akses jaringan internet kemudian tim pemberdayaan kemitraan masyarakat melakukan pemasangan akses jaringan internet yang lebih luas, guna mempermudah proses belajar mangajar hingga pendataan siswa bagi operator sekolah. Dedi Gunawan S.T., M.sc., ph. D menjelasakan agenda pemberdayaan kemitraan masyarakat bersama tim melakukan sosialisasi…

Read More
Edukasi Nasional News Pendidikan 

Universitas Muhammadiyah Surakarta Gandeng mim Plumbon Wonogiri dalam Pelaksaan pemberdayaan berbasis masyarakat

WONOGIRI – Program studi teknik informatika Universitas Muhammadiyah Surakarta menggelar rangkaian kegiatan pemberdayaan berbasis masyarakat tahun 2024 Kegiatan pemberdayaan berbasis masyarakat ini digelar di sekolah madrasah ibtidaiyah plumbon wonogiri tim pemberdayaan berbasis masyarakat beranggotakan 4 orang yang diketuai oleh Fatah Yasin Al Irsyadi S.T M.T dosen informatika kemudian Dedi Gunawan S.T,.M.sc, ph.D Ahmada Aulia Rahman S.I,.Kom. M.sc sebagai anggota dan ada dua mahasiswa Rivai Putra Ramadan dan Galuh Raka Mahendra sebagai anggota. Sebagai ketua tim pengabdian masyarakat Fatah Yasin Al Irsyadi menyampaikan terima kasih kepada Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Direktorat…

Read More